Rupiah Rabu Pagi Naik 22 poin Menjadi Rp16.158 per Dolar AS

Ilustrasi - Petugas menghitung mata uang rupiah dan dolar AS di Ayu Masagung Money Changer, Jakarta. ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay/aww/am.

 

 

Bacaan Lainnya

 

 

 

JAKARTA, 17 JULI 2024 (ANTARA) – Nilai tukar (kurs) rupiah terhadap dolar AS yang ditransaksikan antarbank di Jakarta pada Rabu pagi naik 22 poin atau 0,13 persen menjadi Rp16.158 per dolar AS dari sebelumnya sebesar Rp16.180 per dolar AS.

 

Pewarta : Martha Herlinawati S

Editor : Kelik Dewanto

 

Yuk! baca berita menarik lainnya dari Manadones di saluran WHATSAPP
Baca juga  Kapolda Bagikan Bansos pada Warga Kurang Mampu di Petta Sangihe

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *