Telkomsel dan BAKTI Komdigi Hadir di Kepulauan 3 T untuk Dukung Pilkada Serentak

Telkomsel selalu siaga untuk memberikan yang terbaik pada pelanggannya, terutama di wilayah 3t.

MANADO, 27 NOVEMBER 2024 – Untuk amannya akses telekomunikasi dan internet, di penyelengaaraan pemunggutan suara dalam Pilkada Serentak hari ini, Telkomsel hadir bersama Badan Aksesibilitas Telekomunikasi dan Informasi (BAKTI) Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi) RI, untuk melayani kelancaran komunikasi di kawasan kepulauan yang masuk dalam 3T atau terdepan, terluar dan, tertinggal.

 

Bacaan Lainnya

Dijelaskan Vice President (VP) Area Network Operation Telkomsel Papua Maluku Sulawesi dan Kalimantan (Pamasuka), Aris Setyo Utomo dalam konfrensi pers secara offline dan online untuk kesiapan Telkomsel menghadapi Pilkada Serentak 2024. “Wilayah kepulauan 3T juga masuk prioritas kami termasuk penyediaan jaringan untuk 4G dalam penyelenggaraan Pilkada Serentak. Dan kami bersama BAKTI dengan satelit yang mereka miliki,” jelas Aris, sambil menyebut BAKTI adalah salah satu program pemerataan akses telekomunikasi masyarakat di wilayah 3T dari Komdigi yang sebelumya disebut sebagai Kominfo.

Baca juga  Gojek Keluarkan Rp1 Triliun di Masa Pandemi demi Mitra UMKM dan Driver nya

 

Menurut Aris, totalitas dukungan ini adalah bentuk bagian dalam mendorong pembangunan Indonesia, dalam pemerataan jaringan telekomunikasi. “Kami dan staf siap siaga selama berlangsungnya proses Pilkada Serentak 2024,” tambahnya. (graceywakary)

Yuk! baca berita menarik lainnya dari Manadones di saluran WHATSAPP

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *